Profesi

Audiensi Orangtua Calon Dokter Muda (Co-assistant) FK UMS 2020

Pada hari Selasa, tanggal 3 Nopember 2020, pukul 15.30, telah dilaksanakan acara Audiensi Orangtua Calon Dokter Muda (Co-assistant) FK UMS 2020. Acara ini dilaksanakan secara daring, menggunakan Zoom Cloud Meeting. Acara ini diikuti oleh 100 partisipan yang terdiri dari Dekan FK UMS, Kaprodi Profesi Dokter FK UMS, Staf Prodi Profesi FK UMS dan para orangtua […]

Audiensi Orangtua Calon Dokter Muda (Co-assistant) FK UMS 2020 Read More »

Sumpah Dokter Periode XXXVII FK UMS

Pada Selasa 29 September 2020 telah berlangsung Sumpah Dokter Periode XXXVII Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (FK UMS). Acara berlangsung di kampus IV FK UMS, Pabelan, Kartasura dan disiarkan langsung melalui kanal Youtube Official FK UMS. Sumpah Dokter kali ini dilaksanakan dalam kondisi pandemi COVID-19 sehingga acara dilaksanakan daring dan luring. Total peserta sumpahwan periode

Sumpah Dokter Periode XXXVII FK UMS Read More »

PEMBEKALAN DOKTER MUDA FK UMS KEPANITERAAN KLINIK MASA TRANSISI

FK UMS memulai kembali kegiatan kepaniteraan klinik di RS wahana pendidikan UMS di Surakarta, Sukoharjo, Karang Anyar. Sesuai masukan dari KOMKORDIK FK UMS, seluruh dokter muda FK UMS diberikan pembekalan terlebih dahulu mengenai kewaspadaan tenaga kesehatan saat pandemi COVID-19, prinsip-prinsip penularan COVID-19, penggunaan APD level 2 dan 3. Pembekalan ini dilaksanakan secara daring/online dan juga

PEMBEKALAN DOKTER MUDA FK UMS KEPANITERAAN KLINIK MASA TRANSISI Read More »

RAPAT KOORDINASI PERSIAPAN PENDIDIKAN KLINIK FK UMS MASA TRANSISI COVID-19 RSUD KABUPATEN KARANGANYAR

Dalam rangka mempersiapkan kembali kegiatan belajar mengajar pendidikan klinik di RS wahana pendidikan, FK UMS mengadakan rapat koordinasi dengan Kordik dan Dodiknis di RSUD Kabupaten Karang Anyar. Rapat koordinasi ini dilaksanakan di Ruang Komite Medik RSUD Kabupaten Karang Anyar pada hari Kamis, 02 Juli 2020. Dihadiri oleh Direktur, Kordik, Diklat, Dodiknis dari semua bagian serta

RAPAT KOORDINASI PERSIAPAN PENDIDIKAN KLINIK FK UMS MASA TRANSISI COVID-19 RSUD KABUPATEN KARANGANYAR Read More »

RAPAT KOORDINASI PERSIAPAN PENDIDIKAN KLINIK FK UMS MASA TRANSISI COVID-19 RSUD KABUPATEN SUKOHARJO

Pandemi COVID 19 membawa dampak yang luar biasa disegala aspek pendidikan. Pendidikan Profesi semua bidang studi juga terdampak karenanya. Pendidikan Kedokteran mendapat tantangan yang besar dimana di satu sisi harus menjaga keselamatan pada peserta didik disisi lain juga harus menjamin pencapaian kompetensi sesuai SKDI. Proses belajar mengajar FK UMS telah mengalami penundaan selama 3,5 bulan

RAPAT KOORDINASI PERSIAPAN PENDIDIKAN KLINIK FK UMS MASA TRANSISI COVID-19 RSUD KABUPATEN SUKOHARJO Read More »

Ujian OSCE bagian Bedah dr. Harjono S Ponorogo

Salah satu bentuk ujian yang dianjurkan untuk menilai skill dokter muda adalah ujian OSCE-Objective Structured Clinical Examination. Dimana mahasiswa dihadapkan pada kasus/skenario kompetensi 3-4 lalu diminta untuk menjawab beberapa pertanyaan terkait khususnya penegakkan diagnosis dan tata laksana. Pada OSCE mahasiswa juga harus mempraktekkan skill yang diperlukan untuk tata laksana kasus, baik kasus emergency maupun non

Ujian OSCE bagian Bedah dr. Harjono S Ponorogo Read More »

Temu Alumni FK UMS

Berkat karunia Allah SWT, telah dilaksanakan Temu Alumni FK UMS-IKADO 2020 pada hari Ahad, tanggal 3 Mei 2020 jam 10.00 WIB – selesai, via zoom-meeting. Acara ini diikuti oleh alumni FK UMS seluruh Indonesia, hadir sekitar 60 peserta meeting yang terdiri atas alumni, dekanat dan dosen FK UMS. Acara ini dipandu oleh dr. Supandi Hasan

Temu Alumni FK UMS Read More »

Kepedulian FK UMS kepada Rumah Sakit pendidikan dalam menghadapi Pandemik COVID-19

Pada hari Rabu, 15 April 2020, Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (FK UMS) menyerahkan sumbangan kepada Rumah Sakit Pendidikan FK UMS dalam rangka Siaga Coronavirus disease 2019 (COVID-19). Sumbangan berupa masker, alkohol, vitamin, baju periksa dan hazmat. Sumbangan diserahkan oleh perwakilan FK UMS ke : RSUD Kabupaten Karanganyar yang diterima oleh dr. Kristanto Setyawan selaku Ka. Yanmed,

Kepedulian FK UMS kepada Rumah Sakit pendidikan dalam menghadapi Pandemik COVID-19 Read More »

Sumpah Dokter Periode XXXVI FK UMS

Telah berlangsung Sumpah Dokter Periode XXXVI Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (FK UMS) pada hari ini, Sabtu, 4 April 2020. Acara berlangsung di kampus IV FK UMS, Pabelan, Kartasura. Sumpah Dokter kali ini dilaksanakan dalam situasi khusus dalam rangka Siaga COVID-19. Acara menggunakan Protokol COVID-19, antara lain : menggunakan masker, physical distance, ukur suhu dan

Sumpah Dokter Periode XXXVI FK UMS Read More »