Sarjana

Workshop Literasi: Penelusuran Sumber Ilmiah dan Pemanfaatan Jurnal Online

Perpustakaan Fakultas Kedokteran bekerja dengan Perpustakaan Pusat Universitas Muhammadiyah Surakarta  menyelenggarakan Workshop Literasi dengan tema Penelusuran Sumber Ilmiah dan Pemanfaatan Jurnal Online, pada hari Sabtu, 12 Februari 2022, secara luring, di Laboratorium Komputer Medik FK UMS. Pelaksanaan workshop ini terbagi kedalam 2 sesi dan tetap menerapkan protokol kesehatan untuk mengantisipasi penyebaran COVID-19. Kegiatan ini ditujukan […]

Workshop Literasi: Penelusuran Sumber Ilmiah dan Pemanfaatan Jurnal Online Read More »

PENGABDIAN MASYARAKAT DI POSYANDU LANSIA

Mahasiswa Fakultas Kedokteran yang tergabung dalam Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Ar Razi  melaksanakan kegiatan pemeriksaan kesehatan di Taman Cerdas Desa Kerten, Kecamatan Laweyan pada tanggal 15 Januari 2022. Tujuan kegiatan tersebut adalah untuk memberikan pelayanan kesehatan yang berupa cek IMT, cek tekanan darah, pemeriksaan asam urat. Pemberian sembako gratis juga diberikan kepada semua anggota posyandu

PENGABDIAN MASYARAKAT DI POSYANDU LANSIA Read More »

Poster Edukasi Kusta

Tahukah anda di tahun 2021 ini, Indonesia masih menempati urutan ketiga dunia untuk penderita kusta terbanyak. Mari simak poster edukasi berikut agar kita dapat lebih memahami dan mewaspadai penyakit kusta. Poster edukasi dibuat oleh mahasiswa Fakultas Kedokteran UMS @velasyanin @nadiafirdaosa @aldameliarft

Poster Edukasi Kusta Read More »

Visiting Professor “Leprosy: Against Wellbeing – Challenge Clinician”

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (FK UMS) menyelenggarakan kegiatan visiting professor pada hari Rabu, 16 Juni 2021, yang bertema “Leprosy: Against Wellbeing – Challenge Clinician” dengan narasumber Prof. Dr. dr. Cita Rosita Sigit Prakoeswa, Sp.KK (K), FINSDV, FAADV, Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga, Surabaya. Beliau saat ini juga aktif sebagai Direktur Pendidikan dan Penelitian

Visiting Professor “Leprosy: Against Wellbeing – Challenge Clinician” Read More »

VISITING PROFESSOR “LEPROSY: AGAINST WELLBEING – CHALLENGE CLINICIAN”

Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (FK UMS) menyelenggarakan kegiatan visiting professor pada hari Rabu, 16 Juni 2021, yang bertema “Leprosy: Against Wellbeing – Challenge Clinician” dengan narasumber Prof. Dr. dr. Cita Rosita Sigit Prakoeswa, Sp.KK (K), FINSDV, FAADV, Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga, Surabaya. Beliau saat ini juga aktif sebagai Direktur Pendidikan dan Penelitian

VISITING PROFESSOR “LEPROSY: AGAINST WELLBEING – CHALLENGE CLINICIAN” Read More »

Kampus Merdeka Belajar Fakultas Kedokteran UMS – AIPKI Wilayah 4

Dalam rangka melaksanakan kampus merdeka belajar di fakultas kedokteran, maka AIPKI wilayah 4 mengadakan sebuah online course yang bisa di ikuti seluruh mahasiswa kedokteran yang ada di AIPKI wilayah 4. Pada online course tersebut, masing-masing fakultas kedokteran di AIPKI wilayah 4 berpartisipasi dengan membuat satu course yang nantinya bisa dijadikan pilihan bagi mahasiswa. Online course

Kampus Merdeka Belajar Fakultas Kedokteran UMS – AIPKI Wilayah 4 Read More »

THALAMUS: A RECENT RESPIRATORY AND HEART PROBLEM MANAGEMENT IN ACTION

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (BEM FK UMS) menyelenggarakan Seminar Nasional Thalamus (The Annual Seminar on Medical Issue) pada Hari Minggu, 27 Desember 2020 dengan tema ARRHYTHMIA (A Recent Respiratory and Heart Problems Management in Action) dilaksanakan dua sesi dengan subtema yang berbeda. Sesi pertama dengan subtema Cardiovascular “Emergency Management of Cardiovaskular

THALAMUS: A RECENT RESPIRATORY AND HEART PROBLEM MANAGEMENT IN ACTION Read More »

5th KKU ICEM (Internasional Challenge on Emergency Medicine and Related Basic Sciences)

Sabtu- Minggu, 05 Desember- 12 Desember 2020. FK UMS mengirimkan delegasinya dalam sebuah event Internasional virtual yang bertajuk 5th KKU ICEM (Internasional Challenge on Emergency Medicine and Related Basic Sciences). Event ini merupakan sebuah kompetisi internasional yang mengambil tema “emergency medicine”. Delegasi yang mewakili FK UMS berjumlah 2 team (masing-masing tim 3 orang) yang merupakan

5th KKU ICEM (Internasional Challenge on Emergency Medicine and Related Basic Sciences) Read More »

Pelantikan pengurus dan Rapat Kerja BKS IKM IKP Fakultas Kedokteran Regional IV PDK3MI Regional IV Tahun 2019-2022

Perhimpunan Dokter Kedokteran Komunitas dan Kesehatan Masyarakat (PDK3MI) dan Badan Kerjasama Ilmu Kesehatan Masyarakat Ilmu Kedokteran Pencegahan Ilmu Kedokteran Komunitas Fakultas Kedokteran Se-Indonesia (BKS IKM IKP IKK FKI) Regional IV hari ini melantik pengurus periode 2019-2022 di Universitas Muhammadiyah Semarang pada 26 Februari 2020. Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah yang diwakili oleh Dr. dr. Yusuf Alam

Pelantikan pengurus dan Rapat Kerja BKS IKM IKP Fakultas Kedokteran Regional IV PDK3MI Regional IV Tahun 2019-2022 Read More »

CORNEA FK UMS Sukses Gelar Acara MEDSCO 2019

CORNEA (Club of Research and Educative Activities) Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta adalah salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yang bergerak dalam bidang keilmiahan dan akademik. CORNEA telah diakui secara nasional sejak tahun 2015 oleh BAPIN ISMKI (Badan Analisis dan Pengembangan Ilmiah Nasional Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Indonesia). Salah satu program kerja nasional unggulan CORNEA adalah MEDSCO.

CORNEA FK UMS Sukses Gelar Acara MEDSCO 2019 Read More »