Sarjana

Audit Mutu Internal (AMI) Fakultas Kedokteran Tengah Tahun 2023/2024

UMS mengadakan Audit Mutu Internal (AMI) Fakultas Kedokteran Tengah Tahun 2023/2024 pada hari Selasa (13/2) lalu. Acara ini diselenggarakan pukul 08.00 – 11.30 WIB, yang bertempat di Ruang Ahmad Dahlan Lantai 2 FK UMS. Auditor pada AMI FK UMS kali ini adalah Eko Supriyanto, S.H., M.H., Dr. dan Yusuf Sulistyo Nugroho, S.T., M.Eng., Dr.Eng. Sedangkan

Audit Mutu Internal (AMI) Fakultas Kedokteran Tengah Tahun 2023/2024 Read More »

29 Mahasiswa FK UMS Mengikuti Kegiatan Perkaderan Darul Arqom

Alhamdulillah, telah lahir 29 kader dari IMM (Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah) Komisariat Ar Razi FK UMS. Sebanyak 29 mahasiswa FK UMS mengikuti kegiatan perkaderan Darul Arqom Dasar IMM yang diselenggarakan oleh PK IMM Ar Razi FK UMS pada tanggal 8-11 Februari 2024 dan bertempat di Ds. Jagoan, Kec. Sambi, Kab. Boyolali. Kegiatan yang berlangsung selama empat

29 Mahasiswa FK UMS Mengikuti Kegiatan Perkaderan Darul Arqom Read More »

Student Mobility Program Activities In Universiti Sains Islam Malaysia

Student Mobility Program Activities In Universiti Sains Islam Malaysia. Fakultas Kedokteran UMS mengadakan “Student Mobility Program Activities In Universiti Sains Islam Malaysia” sejak tanggal 28 Januari 2024 hingga 11 Februari 2024. Program ini diikuti oleh 11 Mahasiswa yang terdiri dari 6 mahasiswa program sarjana dan 5 mahasiswa program profesi, dibimbing oleh dr. Budi Hernawan M.Sc

Student Mobility Program Activities In Universiti Sains Islam Malaysia Read More »

LKMM-L 2024 (Latihan Kepemimpinan Mahasiswa Lokal)

LKMM-L 2024 (Latihan Kepemimpinan Mahasiswa Lokal) dengan mengusung Tema “BROCA (Building Leadership with Character, Integrity, Courage, and Critical Thinking to be a Good Leader Through Basic Leadership Training)”. Merupakan salah satu Program Kerja divisi PSDM (Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa) Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran Muhammadiyah Surakarta. LKMM-L merupakan suatu kegiatan Latihan Kepemimpinan yang bertujuan untuk

LKMM-L 2024 (Latihan Kepemimpinan Mahasiswa Lokal) Read More »

Workshop Nasional Thalamus Oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran UMS

Pada tanggal 3 Februari 2024 telah dilaksanakan Workshop Nasional Thalamus Oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran UMS. Workshop tahun ini mengangkat tema MEDULARIS “Medical Emergency For Primary Care dan General Practice”. yang dilaksanakan di Kampus 4 Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta. Workshop ini diadakan dalam dua sesi yaitu sesi BLS dan EKG. Dalam sambutannya, dekan

Workshop Nasional Thalamus Oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran UMS Read More »

FSIKI FK UMS Lakukan Pembekalan Calon Anggota/Pengurus Baru periode 2024/2025

FSIKI Forum Studi Kedokteran Islam salah satu organisasi Kemahasiswaan FK UMS yang bergerak dalam pembinaan dan dakwah Islam, melakukan kegiatan pembekalan kepada calon anggota / Pengurus baru periode 2024/2025 di desa Nglurah kecamatan Tawangmangu kabupaten Karanganyar. Dalam kegiatan tersebut juga dikukuhkan mas’ul baru dan merupakan salah satu program kerja dari bidang kaderisasi FSIKI, yang mana

FSIKI FK UMS Lakukan Pembekalan Calon Anggota/Pengurus Baru periode 2024/2025 Read More »

Grand Opening Kajian Rutin Kalinda oleh Kemuslimahan FSIKI

Sabtu siang (6 Januari 2024) ba’da Dhuhur telah dilaksanakan acara Go Kalinda di Masjid KH Mas Mansur (Pesma) yang merupakan grand opening kajian rutin Kalinda oleh kemuslimahan FSIKI. Kalinda sendiri merupakan singkatan dari Kajian akhwat lintas dunia-akhirat. Acara tersebut berlangsung offline dengan mengangkat tema “Menjaga Kehormatan Diri sebagai Muslimah”. Go kalinda diadakan oleh divisi kemuslimahan

Grand Opening Kajian Rutin Kalinda oleh Kemuslimahan FSIKI Read More »

Taqwa Ziyan Maulana, Mahasiswa FK Raih Juara 1 di MTQ Tingkat Universitas

Dekanat dan Seluruh Sivitas Akademika Fakultas Kedokteran UMS mengucapkan selamat kepada anada Taqwa Ziyan Maulana, Mahasiswa FK UMS yang telah meraih Juara 1 cabang Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Universitas dan Juara 1 cabang Musabaqah Syahrir Qur’an tingkat Universitas. Semoga prestasi yang diraih memberikan manfaat kebaikan bagi semua.

Taqwa Ziyan Maulana, Mahasiswa FK Raih Juara 1 di MTQ Tingkat Universitas Read More »

Mahasiswa FK UMS, Raih 2 Medali Nasional dalam Ajang Olimpiade Biologi

Moch. Tabriz Azenta mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta sukses menyabet dua medali dalam ajang olimpiade nasional di dua acara yang berbeda. Prestasi pertama diraih pada Olimpiade Sains Mahasiswa Tahun 2023 Tingkat Mahasiswa se-Indonesia bidang Biologi yang diselenggarakan oleh POSI pada 7 Mei 2023 secara online. Pada gelaran tersebut ananda memperoleh medali Perunggu. Pada gelaran

Mahasiswa FK UMS, Raih 2 Medali Nasional dalam Ajang Olimpiade Biologi Read More »