FK UMS Siap Memasuki Era 4.0

Kategori:

ditulis pada
Oktober 11, 2019

Kemajuan teknologi dapat dimanfaatkan dalam segala bidang. Dalam bidang pendidikan salah satu manfaatnya adalah dosen tidak perlu memberi kuliah di ruang kuliah. FK UMS, memiliki Rumah Sakit Pendidikan utama di Ponorogo, supaya memudahkan dosen di RSUD Dr. Harjono S. Ponorogo untuk memberi kuliah, FK UMS menggunakan menggunakan kuliah teleconference supaya lebih efektif dan efisien. Dosen dari RSUD Dr. Harjono S.  Ponorogo tidak perlu hadir ke Ruang kuliah di FK UMS untuk memberi kuliah. Pada tanggal 10 Oktober 2019, dr. Farhat, Sp OT, memberi kuliah Anatomi Osteologi di Blok Premedical Science in Homestatic Setting I untuk mahasiswa semester 1. Pada semester lalu, dr Rully, Sp KK mulai menginisiasi penggunaan kuliah teleconference di Blok Skin untuk mahasiswa semester 4.

Artikel Terkait

Koreksi Bioetika dan Peluang Inovasi Global

Krisis malpraktik di Indonesia meningkat tajam sepanjang tahun 2025. Dalam tiga tahun ke belakang, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) telah mencatat 51 kasus malpraktik dengan 24 kasus berujung pada kematian. Angka kematian tertinggi terjadi di 2025, yakni 13 kasus. Menteri Kesehatan Budi Gunadi menilai permasalahan malpraktik di Indonesia terbilang kompleks. Mengutip Tempo, dia menjelaskan ada pasien yang […]

FK UMS Lakukan Kunjungan Silaturahmi dan Diskusi Kolaborasi dengan Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga – Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (FK UMS) melakukan kunjungan silaturahmi dan diskusi kolaborasi ke Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) pada Jumat, 21 November 2025. Pertemuan yang berlangsung di Ruang Rapat Bina Karya, GAP Lantai 2 UKSW ini dihadiri oleh pimpinan dari kedua institusi. Delegasi FK UMS dipimpin oleh Prof. Dr. dr. EM Sutrisna, […]

FK UMS Lakukan Studi Banding ke FK UNPRI dalam Rangka Persiapan Akreditasi Internasional IAAHEH

Medan – Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Surakarta (FK UMS) melakukan kunjungan studi banding ke Fakultas Kedokteran Universitas Prima Indonesia (FK UNPRI) di Medan pada Selasa, 18 November 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari persiapan FK UMS untuk memperoleh akreditasi internasional IAAHEH (Indonesian Accreditation Agency for Higher Education in Health). Rombongan delegasi FK UMS, yang terdiri […]